Sekilas tentang kucing persia

Kucing persia secara historis masih menjadi perdebatan kapan pertama kali muncul dan ditemukannya, meskipun di inggris raya pertama kali tercatat dalam suatu event kucing internasional, namun banyak orang yakin dan percaya bahwa kucing ini sudah menjadi peliharaan manusia sejak ribuan tahun yang lalu.

 Kucing dengan tipe longhair ini generasi pertamannya diketahui memiliki ciri fisik seperti :
  • kepala bulat
  • muka pendek
  • hidung pesek dan
  • badan bantet/cobby
 dan ditahun 1800-an banyak penghobi kucing yang mencari jenis kucing persia ini dengan ciri ciri yang lebih sempurna (top show quality parsian cats) yang memiliki fisik seperti :
  • kepala lebih bulat dan lebar
  • hidung lebih pesek dan kecil
  • badan semakin cobby
  • mata bulat dan lebar
  • telinga pendek membulat
sehingga dalam setiap perlombaan selalu menjadi acuan penilaian terbaik dalam menentukan juaranya kucing jenis persia.
 dan pada tahun 1900-an kucing ini menyebar dengan cara diimpor hingga kedaratan amerika serikat sehingga semakin populer diseluruh dunia tak terkecuali diindonesia.

berdasarkan karakter yang ada pada sifat bawaan kucing persia adalah mudah beradaptasi dan bersahabat dengan lingkungannya, sehingga kucing ini banyak disukai oleh penghobi kucing, dan kucing jenis ini menyu kai lingkungan yang tenang dan aman namun sedikit manja juga, jadi jangan sekali kali berbuat kasar dengan tipe kucing persia jika tidak ingin dia kabur dari rumah anda :) itullah Sekilas tentang kucing persia , semoga bermanfaat

0 Response to "Sekilas tentang kucing persia"

Post a Comment